Site icon Fakultas Tarbiyah

Tentang Kami

TENTANG
FAKULTAS TARBIYAH

Institut Agama Islam (IAI) Sunan Giri Bojonegoro didirikan pada Tahun 1986 oleh para Ulama Nahdhlatul Ulama Bojonegoro yang pada awalnya merupakan kelas jauhnya UNSURI Surabaya. Pada tahun 1987 berdiri sendiri dengan nama Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) Sunan Giri Bojonegoro satu program studi yaitu Pendidikan Agama Islam. Pada tahun 1995 berubah menjadi Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Sunan Giri Bojonegoro dengan tambahan program studi Mu’amalah. Pada Tahun 2014 berdasarkan SK Dirjen Pendidikan Islam nomor: 6266 Tahun 2014 berubah menjadi Institut Agama Islam (IAI) Sunan Giri Bojonegoro ada tiga fakultas yaitu Fakultas Tarbiyah dengan program studi: 

  1. Program studi Pendidikan Agama Islam (PAI)
  2. Status terakreditasi BAN PT Tahun 2013 dan SK Dirjen Pendis Kemenag No. 31 Tahun 2013.
  3. Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI)
  4. SK Dirjen Pendis Kemenag No. 3537 Tahun 2014.
  5. Program Studi Pendidikan Guru Raudlatul Athfal (PGRA)
  6. SK Dirjen Pendis Kemenag No. 5580 Tahun 2014

 

 

Exit mobile version